Selasa, 08 Maret 2011
Tears from U-Kiss at the last show with Alexander
Pada tanggal 5 Maret di Medan, Indonesia, U-Kiss mengadakan konser terakhir mereka sebagai Full Group, (Alexander dan Kibum yang bukan merupakan anggota U kiss lagi) Ini adalah pertunjukan terakhir Alexander dan ia memberikan pidato yang tulus di mana ia mengucapkan terima kasih kepada penggemar serta kelompok.
Seperti yang dapat kalian lihat dari gambar fancam tersebut, Ukiss saling berpelukan, yang dimana U kiss dan para Fans nya berbagi kesedihan bersama
Saat yang menyentuh adalah bukti seberapa dekat Para member U kiss satu sama lainnya dan seberapa dekat mereka dengan fans
Source : dkpopnews
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar